Penyakit kulit dan penyebabnya

Penyakit kulit - penyakit kulit adalah penyakit infeksi yang umum terjadi semua usia,  kulit merupakan bagian tubuh manusia yang sensitive terhadap macam-macam penyakit. Penyakit kulit dapat di sebabkan oleh beberapa faktor, yaitu kebiasaan hidup dan lingkungan, lingkungan yang kotor akan membawa dampak buruk untuk kulit, sebaliknya lingkungan yang bersih membawa efek baik terhadap kulit, penyakit kulit dapa berkembang pada keadaan lingkungan di sekitar yang padat penduduk dan personal hygiene yang buruk. Berikut ini macam macam penyakit kulit :

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit 
  • Kanker kulit.
Penyebab di karenakan pertumbuhan sel yang tidak terkontrol dalam jaringan kulit, jika tidak di obati dengan cepat akan menyebar ke organ lain seperti jaringan lunak, getah bening,tulang dan lainnya.




Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Bisul ( carbuncle).

Merupakan infeksi kulit yang membengkak dan berisi nanah. Infeksi ini terjadi didalam kulit mesodermis dan dapat melibatkan folikel rambut, bisa di sebut staph skin. Bisul dapat menyebabkan kerusakan kulit yang permanen, bisul dapat menular dan mudah menyebar ke seluruh tubuh.



Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Herpes.

Keadaan kulit melepuh bulat berisi cairan yang dapat timbul area wajah, penyebab penyakit ini adalah virus herpes, penyembuahan untuk penyakit ini belum di ketahui, terkadang penyakit ini kambuh lagi tampa adanya tanda tanda, dan herpes ini dapat menular karena cairan di dalamnya.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Kudis.

Disebabkan oleh parasit tungau yang sangat gatal, tungau sering di kenal dengan sarcoptes scabiei yang dapat menyebabkan gatal-gatal yang luar bisa pada kulit yang terkena kudis, penyakit kudis sering muncul di sela-sela tangan, sela-sela kaki, di bawah perut, dan bisa saja di berbagai daerah tubuh. Penyakit kudis ini bisa menular dengan cara adanya kontak langsung dengan penderita, misal tak sengaja menyentuh kudis nya, meminjam pakai penderita atau dengan cara lain, penyakit kudis ini dapat di oba’ti dengan memakai salep yang beli di apotik terdekat anda.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Panu.

Penyakit yang menyerang di kulit, penyakit panu di sebabkan oleh jamur pityrosporum ovale, penyakit panu ini dapat terjadi pada anak-anak, dewasa, orang tua, perempuan maupun laki-laki, ciri penyakit ini bercak putih, kecoklatan atau pun berwarna merah, rasa gatal panu dapat di rasakan ketika kulit anda berkeringat, penyakit ini tidak lah berbahaya namun dapat mengurangi rasa percaya diri anda atau penampilan ada. Cara penyembuahan penyakit panu ini ada dua cara, membeli salep panu di apotik atau dengan cara alami memakai bawang putih, jeruk nipis atau bisa memakai lengkuas.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Keloid (scar tissue).

Luka parut yang timbul saat kulit kita terluka, yang muncul di sekitar luka untuk memperbaiki cedera luka pada kulit, beberapa kasus keloid berkembang tidak terkendalikan, dengan cara meninggalkan danging tumbuh yang lembut atau di sebut keloid, keloid ini dapat membentuk lebih besar dari pada luka utamanya.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Kurap.

Penyakit yang di sebabkan oleh parasit, penyakit ini hanya menyerang di kulit, efek yang di timbulkan penyakit kurap rasa gatal yang luar biasa, penyakit ini dapat menular cara kontak langsung dengan penderita, atau dengan benda lain yang terkena parasit, yang dapat menimbulkan kurap di kulit. Anda dapat mencegah penyakit ini dengan cara menjaga kebersihan tubuh maupun lingkungan yang ada tempati.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Lupus.

Penyebab kekebalan tubuh yang terganggu, sehingga virus dapat masuk dalam kulit. system kekebalan tubuh sangat penting menjaga tubuh berbagai penyakit yaitu bakteri, virus dan lainya. Penyakit lupus dapat menyebabkan masalah lanjutan pada system saraf, ginjal dan kulit.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Penyakit campak.

Penyebab infeksi yang di sebabkan oleh virus yang sudah berkembang dalam sel, daerah paru paru dan tenggorokan, penyakit ini dapat menular, melalui udara atau penderita bersin atau batuk. Ciri cirri orang yang terkena campak merasakan batuk, demam, pilek, ruam sebagian kulit memucat. Bila tidak di rawat menyebabkan komplikasi encephalitis, pneumonia dan infeksi otak.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Jerawat.

Penyebab pori-pori yang tersumbat oleh minyak, bakteri, kulit mati, sehingga terlalu banyak sebum di hasilkan kelenjar minyak kulit, sel kulit mati bertupuk di pori-pori, bakteri berkembang di pori-pori. Dalam pori pori terdapat folikel, yang terbuat dari kelenjar minyak dan bulu, kelenjar minyak keluarkan sebum, dan berjalan melewati bulu lalu keluar melalui pori-pori dan berenti di kulit. Sebum dapat membuat kulit lembut dan lembab, kalau proses ini terhambat dapat menjadi jerawat.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Hemangioma.

Penyakit pertumbuhan daging di kulit tetapi bukan kanker. Hemangioma biasanya di sebabkan oleh organ dalam biasanya di hati, hemanioma tidak di sebabkan dari factor luar. Orang yang menderita hemangioma kemungkinan sudah dari lahir, hemangioma dapat berkembang sebelum lahir, ketika masih dalam kandungan.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Psoriasis.

Kondisi gangguan kulit kronis, di tandai bercak merah atau menyerupai sisik pada kulit, penyakit psoriasis ada dua tipe yaitu psoriasis scalp dan psoriasis guttate/plaque, dengan cara mengetahui penyakit psoriasis ini, anda dapat menyembuhkan dengan mudah.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Rosacea.

Gangguan kulit kronis, penyebab penyakit kulit ini belum dapat di ketahui pasti dan belum ada obat nya. Namun para ilmuan mengembangkan perawatan penyakit ini dan menekan gejala-gejala yang di timbulkan. Penyakit ini memiliki empat jenis, ciri khas nya terdapat lingkaran kecil berwarna merah berisi nanah, penyakit ini biasanya tumbuh di pipi, kening, dan hidung. Penyakit rosacea dapat menghilang dan muncul dengan sendirinya.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Eskim seborrheic.

Suatu kondisi kulit, dapat di kenal dengan dermatitis seborrheic. Ada dua penyebab untuk penyakit ini, yang pertama produksi sebum di kulit yang berlebihan, kedua jamur malassezia, biasanya terdapat didalam kelenjar minyak kulit yang dapat menyebabkan iritasi kulit, penyakit kulit ini belum di ketahui peyebab dan penyembuhanya, namun anda bisa menghindari dengan menjaga kesehatan tubuh.
Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Vitiligo.

Kondisi ketikan kehilangan pigmen kulit, pegmen berguna sebagai warna kulit dan di produksi oleh sel melanocytes. Jika kehilangan pigmen di kulit dapat menyebabkan warna sebagian kulit menjadi putih atau di sebut bercak-bercak, penyakit ini tidak dapat di sembuhkan dan tidak menular, namun cara mencegah anda harus menjaga ketidak seimbangan pigmen di kulit.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit

  • Kutil (warts).

Merupakan benjolan kecil di kulit, yang di sebabkan human papillomavirus, walaupun tidak berbahaya, tetapi kutil tidak baik untuk estetika, menular, menjijikan, dan dapat menyebabkan sakit ketika tumbuh di tempa yang tidak cocok.




Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Necrotizin fasciitis (pembengkakan jaringan lunak).

Yaitu bentuk infeksi jaringan lunak, dapat menghancurkan jaringan pada otot, kulit dan jaringan lunak penghubung, penyakit ini di sebabkan oleh bakteri streptococcus, bakteri ini menyebar dengan cepat, infeksi dapat terjadi dari luka yang kecil, bila anda menyakini infeksi oleh bakteri streptococcus segera konsultasi dokter kulit, di karenakan penyebaran penyakit ini sangat cepat.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Cutaneous candiasis.

Penyakit kulit yang disebabkan oleh bakteri, namun tidak menganggu kesehatan anda, terkecuali terdapat jamur candida yang mungkin dapat menyebabkan gangguan kesehatan. Jamur candida yang tidak terkontrol dapat meyebabkan candidiasis, candidiasis dapat di sembuhkan dengan perbaikan kesehatan tubuh dan hygiene.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Selulitis (cellulitis).

Infeksi bakteri yang biasa terjadi, biasanya berwarna merah, lunak dan terasa panas, bintik kemerahan dapat menyebar secara cepat, penyakit ini bisa terasa nyeri dan sangat sakit. Umumnya penyakit ini muncul bagian bawah kaki, namun juga bisa dapat terjadi di tubuh di mana saja, selulitis biasanya Cuma menyerang kulit saja, terkadang bisa masuk dalam mesodermis, aliran darah atau kelenjar. Penyakit ini harus segera di rawat, karena dapat membahayakan dan menyebar.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Tidak berkeringat (Hypohidrosis).

Penyabab tidak dapat mengeluarkan keringat dengan normal, karena kelenjar keringan tidak berfungsi dengan baik, hal ini juga dapat mempengaruhi keseluruh tubuh. Ketidakkemampuan mengeluarkan keringat dengan normat dapat menyebabkan tubuh berlebihan menjadi panas, efek ini yang dapat menyebabkan kejang-kejang dan bisa mengakibatkan kematian.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Impetigo.

Kondisi kulit yang menular, yang muncul di wajah, leher, tangan anak-anak ataupun bayi yang baru lahir, biasanya di teruskan kondisi infeksi kulit lain, impetigo jarang terjadi pada orang sudah dewasa, penyakit ini dapat di sebabkan dua bakteri yaitu staphylococcus pyogenes, Staphylococcus aureus. Perawatan tergantung jenis bakteri mana yang menyerang, namun biasaya penyakit ini bisa hilang sendiri dalam jangka dua sampai tiga minggu.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Decubitus ulcers (nyeri kasus).

Luka yang terbuka pada kulit, nyeri ini terjadi pada bagian punggung, ankle, pinggul, pantat.
Kasus ini terjadi pada orang lumpuh, cac’at, dan orang tua.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Fungal nail infection.

Infeksi jamur yang dapat terjadi seluruh bagian tubuh, dari kepala sampai kaki. Saat jamur tubuh tidak terkendali infeksi seperti ini dapat juga terjadi, Onychomycosis adalah infeksi jamur yang menyerang bagian kuku, infeksi ini dapat berkembang seiring waktu. Terdapat macam-macam infeksi jamur, dalam setiap kasus jenis jamur di butuhkan perawatan yang berbeda pula. Infeksi jamur di kuku dapat bisa terjadi jika :
  • Memilikin penyakit diabetes mellitus
  • Wanita  yang sudah lanjut usia
  • Memiliki penyakit, yang berhubungan dengan jaringan darah.
  • Kekebalan tubuh yang menurun
  • Memakai sepatu yang terlalu kecil
  • Berenang di kolam renang umum
  • Memakai kuku palsu.
  • Memiliki jari atau jempol yang lembab dalam jangka lama


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit

  • Lchtyosis vulgaris.

Kondisi kulit yang bisa menyebabkan kulit menjadi kering, sel kulit yang mati berkumpul dan membentuk kerak pada bagian luar kulit, bisa di sebut penyakit bersisik ikan, di karenakan sel kulit mati lalu terakumulasi dan membentuk menyerupai sisik ikan. Biasanya penyakit ini tergolong ringan, hanya menyerang area kulit tubuh, namum dalam kasus dapat juga berbahaya biasa menyebar luas seluruh tubuh.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Dermatomyositis.

Merupakan penyakit pembengkakan kulit yang cukup langka, kondisi ini dimana otot membengkak, ini adalah salah satu dari tiga jenis pembengkakan myopatheis, gejala umum otot menjadi terasa lemas, dan penyakit ini dapat menyerang anak-anak dan orang dewasa. Penyebab penyakit ini juga belum di ketahui pasti, namun para ahli perkirakan penyebabnya hampir sama penyakit auto immune.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Molluscum contagiosum.

Infeksi kulit yang di sebabkan oleh virus, bernama molluscum yaitu virus yang dapat menyebabkan tumor jinak ciri seperti benjolan kecil di kulit.




Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Ingrown nails ( cantengan).

Penyakit yang terjadi pada jempol kaki, rasa sakit terjadi ketika bagian  sisi dari kuku tumbuh dan menembus kulit, namun tidak berbahaya, dan bisa dirawat dengan sendiri dengan menjaga kuku tidak sampai menembus kulit, namun jika keadaan semakin parah bisa terjadi infeksi yang lain-lain. Penyebab catengan di antaranya memotong kuku tidak benar, memakai sepatu terlalu kecil, bentuk kuku yang tidak simetris, cedera pada bagian kuku.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Arcodermatitis.

Kondisi yang bisa menyerang pada anak-anak usian 6 bulan sampai 12 tahun, nama lain dari penyakit ini adalah sindrom gianotti-crosti, walaupun kasus ini jarang terjadi, tetapi penyakit ini dapat menular secara cepat jika kontak langsung dengan penderita. Tanda-tanda penyakit ini, lelah, demam, terdapat benjolan warna ungu kemerahan dan gatal. Penyebab penyakit ini belum dapat di ketahui dengan pasti, namun virus epstien-barr merupakan virus sering di kaitkan dengan penyakit ini, dan selain virus epstien-barr ada virus lain yang bisa terkait dengan penyakit ini parainfluenza, virus syncytal, dan cytomegalovirus.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Kista sebaceous.

Penyakit dengan pembengkakan pada kelenjar sebaceous, pada kulit yang berisi nanah, diagnosis awal dengan cara pemberi anestesi local atau pembedahan pada bagian yang bengkak. Penyebab penyakit ini pembengkakan sel basah, luka parut yang terinfeksi, jerawat, syndrome gardner, luka bekas operasi.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Seborrheic keratosis.

Keadaan dimana kulit tumbuh yang tidak terkendali, penyakit ini dapat membuat malu dan minder pada penderita, penyakit ini tidak berbahaya. Tetapi beberapa kasus kemarin penyakit ini sulit di bedakan dengan penyakit melanoma, melanoma merupakan penyakit kanker kulit yang berbahaya, jika kulit anda tiba-tiba berubah, segera konsultasi ke dokter kulit. Tanda-tanda seborrheic keratosis Biasanya tumbuh bagian bahu, perut, pundak dan dada, bentuk pembengkakan biasanya kulit kasar, seiring waktu permukaan kulit akan semakin kasar dan tebal, bentuk oval atau bulat berwarna coklat, namun biasa berwarna kuning, putih atau hitam.
Orang yang sering terkena penyakit seborrheic keratosis faktor usia, faktor genetik, dan sering terkena sinar matahari.
Penyembuhan penyakit seborrheic keratosis penyakit ini tidak membutuhkan perawatan khusus, dokter menyarankan untuk menghentikan pertumbuhan dan pembekakan, dengan cara memakai nitrogen cair seperti electrosurgery atau cryosurgery.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Pilonidal sinus.

Pembengkakakn kulit kecil yang terjadi bagian atas lipatan bokong, jika terjadi infeksi dapat mengeluarkan nanah dan bau tidak enak, penyakit ini juga menimbulkan rasa sakit yang luar biasa. Penyakit ini biasanya menjangkit pada kaum pria yang sudah dewasa.

Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Erysipelas.

Infeksi bakteri bagian luar kulit, penyakit ini seperti penyakit selulitis yang infeksi pada bagian mesodermis di kulit, erysipelas sering muncul di bagaian kaki dan dapat muncul di wajah. Erysipelas dan celullitis mempunyai kesamaan perawatan.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Diaper rash ( ruam popok).

Penyakit iritasi pada kulit, penyakit ini sering terjadi pada balita merupakan hal yang biasa, penyakit ini dapat menimbulkan kemerahan dan rasa panas di kulit, akibat bergesekan dengan popok bayi.



Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Gatal-gatal alergi (hives).

Penyebab reaksi terhadap alergi, alergi pengoba’tan, alergi terhadapa benda yang dapat menyebabkan iritasi dan menjadi alergi.



Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Dyshidrotic eczema ( eskim dishidrotik).

Merupakan penyakit dengan kondisi kulit bejolan yang dapat timbul di bagian bawah kaki atau di telapak tangan. Benjolan yang berisi cairan dan gatal. Penyakit ini biasanya Cuma bertahan dua sampai tiga minggu mungkin juga berkaitan dengan terlalu stress atau alergi musiman.



Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Canker sore ( sariawan).

Sakit nyeri pada bagian mulut atau bibir, berbentuk seperti luka terbuka dan terasa sakit, di sebabkan adanya pembengkakan jaringan lunak, penyakit ini sangat umum dapat terjadi setiap orang.


Penyakit kulit dan penyebabnya
Penyakit kulit
  • Herpetic stomatitis.

Pembengkakan terjadi di bibir dan dalam mulut yang bisa terjadi pada lidah, gusi, pipi bagian dalam dan bibir. Herpetic stomatitis Infeksi ini bisa terjadi pada anak usia 6 bulan sampai 5 tahun maupun dewasa.



Demikian mengengai penyakit kulit semoga dapat bermanfaat untuk anda yang mencari macam-macam penyakit kulit.